A.SOAL PILIHAN GANDA
1.Fitur umum pada aplikasi pengelola kata yang berfungsi untuk mengakhiri halaman pada baris
tertentu untuk kemudian memulai kursor pada halaman berikutnya adalah pengertian dari fitur …
A.Break
B.Page Break
C.Page Number
D.Page End
E.End of Page
2.Untuk menambahkan variasi Aminasi Text bergerak pada Microsoft Power Point 2007
dengan menggunakan …
A.Transitions
B.Animations
C.Rehearse Timings
D.Lllustrations
E.Slide Show
3.Perangkat lunak aplikasi perkantoran yang digunakan untuk membuat media presentasi
dalam penyampaikan suatu informasi adalah …
A.Microsoft Office Access
B.Microsoft Office Power Point
C.Microsoft Office Excel
D.Microsoft Office Word
E.Internet Explorer
4.Untuk membuat judul tabel berada di tengah-tengah baris lembar kerja pada Microsoft Office Excel 2007 dengan menu …
A.Orientation
B.Marge & Center
C.Wrap Text
D.Center
E.Middle Aligh
5.Untuk menyisipkan film ke dalam slide-slide pada Microsoft Office Power Point 2007
menggunakan menu …
A.Insert-Picture
B.Insert-Clip art
C.Insert-Audio
D.Insert-Vidio
E.Insert-Object
6.Menu yang digunakan untuk mencetak dokumen dalam Microsoft Office Word 2007 adalah
A.Save As
B.Save
C.Open
D.Insert
E.Print / Ctrl + P
7.Berikut ini adalah mesin pencari berbasis web sering digunakan oleh pengguna internet di dalam mencari informasi kecuali …
A.http://www.altavista.com
B.http://Iycos.com
C.http://google.com
D.http://yahoo.com
E.http://facebook.com
8.Berdasarkan tabel di bawah ini, rumus pada aplikasi pengelolah angka untuk menghitung total
biskuit yang ada untuk ditampilkan pada cell E6 adalah …
A.=MAX(D2:D6)
B.=MIN(D2:D6)
C.=COUNTA(D2:D6)
D.=AVERAGE(D2:D6)
E.=SUM(D2:D6)
9.Gambar icon di Bawah ini pada Microsoft Office Excel 2007 digunakan …
A.Memasukan rumus formula
B.Mencetak dokument
C.Memotong file
D.Menambahkan Grafik
E.Mengedit Text
10.Pada program Microsoft Office Excel 2007 untuk menghitung banyaknya data dengan
menggunakan perintah …
A.MAX
B.MIN
C.AVERAGE
D.SUM
E.COUNT
Untuk Lebih lengkapnya Silakan Download Soal Latihan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) Simulasi Digital dan Soal Simdig
0 Response to "Soal Latihan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) Simulasi Digital"
Post a Comment