Tutorial 15 Cara Memblock Konten pada Mikrotik

Kali ini saya akan mempraktekan bagaimana caranya memblock sebuah konten seperti facebook,twitter dan lain-lain. Konten yang ingin saya block sekarang adalah Twitter dan bisa juga yang bi block facebook, youtube dan sebagainya. 

http://imronkom.blogspot.co.id/
Ikuti langkah-langkah berikut untuk memblock  Twitter :


  1. Buka terlebih dahulu Winboxnya dan pastikan Router sudah menyambung ke Internet
  2. Pilih menu Ip-Firewall-Filter Rule
  3. Klik tanda "+"
    http://imronkom.blogspot.co.id/
  4. Isikan Chain=Forward
  5. Di tab Advance isikan Content =<konten yang ingin kamu block>
    http://imronkom.blogspot.co.id/
  6. Di tab Action isikan Action=Drop Apply Ok
    http://imronkom.blogspot.co.id/

  7. Sekarang kamu test apakah masih bisa untuk membuka Twitter??
    http://imronkom.blogspot.co.id/

0 Response to "Tutorial 15 Cara Memblock Konten pada Mikrotik"

Post a Comment